Pada
postingan ini akan membahas tentang Seni Lukis.
SELAMAT
MEMBACA
Sekarang
kita fokus kepada seni rupa dua dimensi modern yaitu seni lukis. Seni lukis
adalah salah satu jenis seni rupa yang ditampilkan secara dua dimensi yang
memiliki fungsi sebagai media komunikasi atau sosial dan ekspresi seseorang
atau seniman.
Ternyata
seni lukis ini telah mendunia sejak dahulu, para tokoh seni lukis pun juga
mendunia namun tidak semua orang mengetahui bahwa dibalik seni lukis itu
tersimpan beberapa aliran yang digunakan oleh setiap seniman. Dan setiap
seniman tersebut memiliki ciri khas tersendiri dalam membuat sebuah karya seni
lukis dan beberapa seniman tersebut menggunakan salah satu aliran yang berbeda
– beda dari setiap seniman. Aliran inilah yang disebut aliran seni lukis.
Aliran
seni lukis ini berkembang bersamaan dengan berkembangnya karya seni bangunan,
seni patung, dan seni relief. Aliran seni lukis adalah gaya lukisan seseorang
pelukis atau sekelompok pelukis yang yang memiliki kesamaan pandangan dalam
mengungkapkan ide, gagasan, tema, dan bentuk ungkapan.
Ada pun
beberapa faktor yang mempengaruhi lahirnya dan berkembangnya aliran seni lukis
ini yaitu:
- Gagasan dan pengalaman batin seseorang
- Pengaruh aliran sebelumnya
- Pengaruh lingkungan dan tuntutan berekspresi
- Merupakan tuntutan batin dan juga pekerjaan
- Ketidakserasian dan ketidaksepahaman pandangan terhadap dunia yang dihadapi
- Mengungkapkan hal – hal yang baru sebagai jati diri seseorang.
Aliran –
aliran seni tersebut diantaranya adalah
- Ekspresionisme
- Fauvisme
- Die Brucke
- Blaue Reiter
- Neue Sachlichkeit
- Kubisme
- Klassisme
- Neoklasisme
- Romantisme
- Realisme
- Naturalisme
- Impresionisme
- Pos Impresionisme
- Pointilisme
- Abstrak
- Futurisme
- Surealisme
- Dadaisme
- Pop Art
- Optik Art
- Posmodem
- Naturalisme
- Elektisisme
- Primitivisme
- Representasional
- Neo Plastisisme (De Stijil)
- Suprematisme
- Art Deco
- Art Nouveau
- Bauhaus
- Konstruktivisme
Referensi
:
Jurnal
Drs.
Hery Santosa, M.Sn. dan Drs. Tapip Bahtiar, M.Ds. .“Aliran Seni Lukis Eropa”. http://file.upi.edu/Direktori/FPBS/JUR._PEND._SENI_RUPA/196506181992031-HERY_SANTOSA/ALIRAN_SENI_LUKIS_DUNIA_2.pdf. 7 Juni 2010
Alfath Dwi Isnanto.”Macam – Macam Aliran Seni Rupa
di Indonesia”. http://repository.stisitelkom.ac.id/88/2/ALFATH_DWI_ISNANTO_112130025_DKV_A_B.INDONESIA_JURNAL.pdf. 6 Februari 2013
Website
http://staff.uny.ac.id/sites/default/files/pendidikan/Dra.%20Herlinah,%20M.Hum./CABANG%20DAN%20MACAM%20ALIRAN%20SENI%20RUPA.ppt . Tanggal akses 10 Januari 2014
pukul 13.48
http://www.smkn1gorontalo.sch.id/bahan%20ajar/powerpoint/adaptif/Seni%20Budaya/Seni%20Budaya/Indonesia/ALIRAN%20SENI%201.pptx. Tanggal akses 10 Januari 2014
pukul 13.50
http://anitalioni.student.esaunggul.ac.id/articles-2/aliran-seni-rupa/. Tanggal akses 10 Januari 2014
pukul 13.45
Di
postingan selanjutnya akan membahas tentang beberapa aliran seni yang paling
populer. Semoga postingan ini dapat memberi pengetahuan yang berguna bagi
pembaca.Terima kasih telah membaca dan terima kasih atas perhatiaannya, saran,
kritik maupun komentar sangat diharapkan demi perkembangan blog ini.
TERIMA
KASIH
GOD
BLESS US ALWAYS
0 komentar:
Posting Komentar